
Sogaten, 10 Agustus 2024. Dari sejumlah 4.267 jiwa penduduk Kelurahan Sogaten, berdasarkan kepengurusan E-KTP masih terdapat sejumlah 135 orang yang belum melakukan perekaman E-KTP dari sejumlah 3.330 Wajib E-KTP (Usia =>17 Tahun). Sedangkan yang sudah memiliki E-KTP terdapat sejumlah 3.198 jiwa, sebagaimana distribusi pada grafik tersebut diatas. (By:SoeAries’tha, 10082024)